Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Kabur ke 'Hutan Kota Malabar'

Hari Minggu kemarin kayaknya saya jadi manusia paling sibuk sedunia. Dunia saya sendiri maksudnya. Pagi ikut jalan sehat di tempat kerja, siangan dikit hunting foto di hutan kota, dan sorenya hadir di gathering fandom lanjut nanem benih bunga matahari. Malamnya rebahan males-malesan sambil sekrol twitter nyari meme (ini unfaedah sekali). Anyway yang mau saya jadikan sorotan di postingan ini tentu saja kegiatan hunting foto di 'Hutan Kota Malabar'. Ceritanya saya udah bosen nungguin undian door prize pasca jalan sehat karena udah yakin nggak bakal dapet seperti jalan sehat-jalan sehat sebelumnya. Jadilah saya ngajak my partner in crime untuk melarikan diri ke 'Hutan Kota Malabar'. Satu-satunya foto yang saya ambil di venue jalan sehat xD Kami, eh tepatnya saya sih, dari dulu udah pingin banget nengok salah satu hutan kota yang ada di Malang ini. Cuman nggak jadi-jadi terus, entah alasannya apa saya lupa sangking banyaknya. Berhubung teman saya ini mau nikah akhir

Film-Film Paruh Pertama 2018

pixabay.com Enam bulan terakhir ini, saya berhasil nonton beberapa film (di rumah tentu saja). Dulu punya rencana mereview satu film yang sudah saya tonton di satu postingan biar detil gitu, ya meskipun review versi saya hanyalah komentar-komentar amatir. Kenyataannya sekarang malah semua film itu saya rapel jadi satu postingan. :') Oh iya sebelum melangkah lebih jauh, postingan "Film-Film Paruh Pertama 2018" ini berisi film-film dari berbagai tahun yang sudah saya tonton ya (diulang lagi), BUKAN film-film keluaran tahun 2018. Urutannya saya urutkan dari yang rilisnya paling tua. Cus~ Fantasia (1940) Genre: Animation, Fantasy Tertarik nonton film ini karena anak ini pakai topi begini: Tau nggak itu topi siapa? Topi yang dipakai Mickey Mouse dalam film 'Fantasia'. (cr: to the owner, his/her logo is written in Japanese I can't read Japanese) Awalnya saya pikir film ini akan berkisah tentang Mickey Mouse sepenuhnya. Ternyata nggak. Kisah Mickey Mouse hanya menjad

Vogue’s 73 Questions List

cr: VOGUE Beberapa malam yang lalu ada seorang teman yang update 70 Horrible Questions di instastory-nya. Saya baca-baca kok seru ya hahaha kemudian latah pingin jawab-jawab 70 pertanyaan itu juga tapi di blog. Setelah googling dan nemu list pertanyaan lengkapnya untuk di- copypaste ke blog, niat saya goyah karena pertanyaannya horrible beneran menurut saya wkwk. Jadilah tujuan yang semula menjawab 70 pertanyaan mendadak belok ke 73 pertanyaan dari Vogue. Karena apa? Karena pertanyaannya nggak horrible . Daftar pertanyaannya saya dapat dari blog ini . Pertanyaan-pertanyaannya sama beliau sepertinya sudah dipilih dan dipilah agar cocok untuk masyarakat biasa. Maklum ya 73 pertanyaan ini kan biasanya ditanyain Vogue ke artiz-artiz Hollywood papan atas cem mbak cantik Tay-Tay . 1. What’s your favorite movie? Bad Moms (2016) .  Paruh pertama tahun ini, film-film yang berhasil saya tonton masih sedikit banget. 'Bad Moms' saya tonton kira-kira dua bulan yang lalu dan sampai nont